Maksud semuanya itu ialah untuk membuktikan kemurnian imanmu
yang jauh lebih tinggi nilainya dari pada emas yang fana, yang diuji
kemurniannya dengan api – sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan
kehormatan pada hari yesus kristus menyatakan diri-Nya “(1 petrus 1:7)
Mereka yang perbuatannya melawan hukum alam kehidupan
harus menanggung hukuman atas pelanggaran itu.Namunjuruselamat mengasihani
kita, sekalipun kita menderita dari kelemahan yang diakibatkan oleh perbuatan
salah kita sendiri. Didalam Dia ada kuasa penyembuhan bagi kita. Marilah kita
memuji Allah atas pohon kehidupan, yang daun-daunya adalah untuk menyembukan
bangsa-bangsa.
Dimana-mana efek dari kutukan
terlihat. Marilah kita memuji Allah karena di bumi yang dijadikan baru “tidak
aka nada lagi laknat. Takhta Allah dan takhta Anak Domba aka nada di dalamnya
dan hamba-hamba-Nya akan beribadah kepada-Nya” (Wahyu 22:3). Sedikit orang
mengetahui apa artinya pelayanan sejati. Mereka yang berharap bernyanyi dalam
pertunjukan menggunakan waktu berlatih,mengenal lagu dan syair. Agar kita bias
belajar mengetahui bagaimana melayani Allah di sorga, kita harus memasuki
pelayanan-Nya sekarang mengenal Dia dan belajar menjadi hamba yang setia.
Sudah menjadi hak istimewa kita
untuk memahami sabda Allah yang di berkati. Kita telah jatu, itu memang benar,
tetapi kita tidak harus selalu berada dalam dosa, kita telah ditempatkan di
tanah yang menguntungkan.Tuhan Allah semesta langit, begitu besar kasih Allah
akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal supaya
setiap orang yang kepada-Nya melain kan
beroleh hidup yang kekal (Yohanes
3:16).
Sungguh pengharapan indah yang kita miliki di dalam kristus!
Godaan akan datang. Namun bilamana
iblis melemparkan bayangan mautnya di hadapan kita, maka kita harurs menjangkau
dalam iman menerobos bayangan itu.
Ajakan : Kita jangan terpengaru
dari bisikan iblis , tetapi kuatkan iman kita kepada Tuhan. Jika kita selalu
andalkan Tuhan, maka bisikan roh kudus yang lebih kuat, tetapi kalau kita
utamakan hal – hal duniawi maka bisikan setan kuat jadi marilah kita selalu
utamakan TUHAN .
TUHAN MEMBERKATI KITA.

Komentar
Posting Komentar
Silahkan berkomentar....😊